Sampaikan Pesan Kamtibmas, Babinsa Ceper Datangi Warga Binaan

    Sampaikan Pesan Kamtibmas, Babinsa Ceper Datangi Warga Binaan
    Klaten - Dalam menjalin Komunikasi Sosial (Komsos) antara aparat komando kewilayahan dengan masyarakat dapat dilakukan di mana saja dan kapan saja. Seperti yang dilakukan Babinsa Koramil 23/Ceper Kodim 0723/Klaten Serda Siswanto melaksanakan Komsos bersama masyarakat di depo pasir bapak Iksan salah seorang warga binaannya di Kelurahan Mlese Kecamatan Ceper Kabupaten Klaten. Rabu (15/6/2022).

    Klaten - Dalam menjalin Komunikasi Sosial (Komsos) antara aparat komando kewilayahan dengan masyarakat dapat dilakukan di mana saja dan kapan saja. Seperti yang dilakukan Babinsa Koramil 23/Ceper Kodim 0723/Klaten Serda Siswanto melaksanakan Komsos bersama masyarakat di depo pasir bapak Iksan salah seorang warga binaannya di Kelurahan Mlese Kecamatan Ceper Kabupaten Klaten. Rabu (15/6/2022).

     

    Kegiatan Komsos yang dilakukan Babinsa dalam rangka meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat serta upaya Babinsa untuk lebih mendekatkan diri dengan warga binaannya, di tengah-tengah masyarakat guna mempererat tali silahturahmi antara aparatur negara dalam hal ini Babinsa dengan warga masyarakat.

     

    Dalam kesempatan itu, Serda Siswanto mengajak seluruh lapisan masyarakat berperan aktif di segala bidang, baik kebersihan, Kesehatan, ketertiban dan keamanan di daerah dan di lingkungan masing-masing.

     

    “Harapannya tercipta lingkungan yang tertib, aman dan sehat serta menghimbau kepada semua lapisan masyarakat agar selalu waspada kepada ancaman Radikalisme maupun penyebaran virus covid 19, ” ucap Serda Siswanto

     

    “Dengan Komsos juga dapat mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan dan dapat melakukan upaya deteksi dini dan cegah dini, sehingga apabila ada hal-hal negatif yang berkembang bisa cepat diselesaikan, ” pungkas Babinsa. (Red)

    Jateng Klaten
    Budiyanta

    Budiyanta

    Artikel Sebelumnya

    Pererat Kedekatan Dengan Perangkat Desa,...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Pedan Dampingi Penyaluran BLT DD...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Masyarakat Muntilan Gelar Doa Bersama untuk Kemenangan Ahmad Luthfi dan Taj Yasin
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Desa Tulung Klaten Gelar Upacara Penutupan Karya Bakti Mandiri Klaten Bersinar (KBMKB) Ke-XXVI
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati

    Ikuti Kami